Makassar – Kepala Dinas Operasi Lanud Sultan Hasanuddin Kolonel Pnb Ari Susiono S.E., memimpin upacara bendera mingguan yang diikuti oleh seluruh personel mulai dari Kepala Dinas, Kepala Satuan Kerja dan para Perwira, Bintara, Tamtama serta Pegawai Negeri Sipil (PNS) Lanud Sultan Hasanuddin, bertempat di Apron Galaktika Lanud Sultan Hasanuddin, Senin (3/2/2025). Upacara bendera dimulai pukul 07.00 …
Lanud Hasanuddin
Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rapat Pimpinan TNI AU Tahun 2025
Jakarta – Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto, M.Han., menghadiri Rapat Pimpinan (Rapim) TNI Angkatan Udara Tahun 2025 yang dilaksanakan di Gedung Serba Guna Soeharnoko Harbani Denmabesau, Jakarta Timur, Senin (3/2/2025). Rapim TNI AU dibuka secara langsung oleh Kepala Staf Angkatan Udara (Kasau) Marsekal TNI M. Tonny Harjono, S.E., M.M. Dalam sambutannya …
Lanud Sultan Hasanuddin Lakukan Timbang Badan Untuk Cek Berat Ideal Prajuritnya
Makassar – Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto, M.Han., memerintahkan jajaran Dinas Personel Lanud Sultan Hasanuddin untuk mengecek postur ideal seluruh prajuritnya. Hal tersebut dilakukan dalam upaya meningkatkan kesiapan personel dalam menjalankan tugas operasional di satuan jajaran Lanud Sultan Hasanuddin, Maros, Jumat (31/1/2025). Aturan ini diterapkan guna memastikan seluruh personel tetap dalam …
Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rapim TNI Tahun 2025
Jakarta – Komandan Lanud Sultan Hasanuddin Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto, M.Han., menghadiri Rapat Pimpinan (Rapim) TNI Tahun 2025 yang dilaksanakan di Markas Besar (Mabes) TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (31/01/2025). Rapim TNI tahun 2025 diikuti 1.160 peserta dari Mabes TNI, TNI AD, TNI AL, TNI AU serta Kementerian dan Lembaga dengan mengusung tema “TNI …
Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Natal Bersama Keluarga Besar Persatuan Putra Putri Angkatan Udara
Makassar – Komandan Lanud Sultan Hasanuddin, Marsma TNI Arifaini Nur Dwiyanto, M. Han., yang diwakili Komandan Satuan Pertahanan Pangkalan (Dansathanlan) Lanud Sultan Hasanuddin, Letkol Pas Dolfie Kalangi menghadiri perayaan Natal bersama yang diselenggarakan keluarga besar Persatuan Putra Putri Angkatan Udara (PPPAU), bertempat di Gedung Serba Guna Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Sabtu malam (25/1/2025). Danlanud Lanud …
Primkop Lanud Sultan Hasanuddin Raih Penghargaan Predikat Koperasi Sehat Serta Koperasi Paling Disiplin dan Tepat Waktu Dalam Pelaksana RAT
Makassar – Prestasi membanggakan diraih oleh Primer Koperasi (Primkop) Lanud Sultan Hasanuddin dengan mendapat penghargaan sebagai Koperasi Sehat dan Koperasi Paling Disiplin Dalam Pelaksana Rapat Anggota Tahunan (RAT) yang selalu tepat waktu., bertempat di Gedung Serbaguna, Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Jumat (24/1/2025) Penghargaan Koperasi Sehat diberikan secara langsung oleh perwakilan Dinas Koperasi, Perindustrian, dan Perdagangan …
1.500 Siswa Antusias Ikuti Kunjungan Kedirgantaraan di Lanud Sultan Hasanuddin
Makassar – Sebanyak 1.500 siswa dari 16 Sekolah Dasar (SD) dan Taman Kanak-Kanak di Provinsi Sulawesi Selatan mengunjungi Lanud Sultan Hasanuddin dalam rangka kegiatan Kunjungan Kedirgantaraan, bertempat di Apron Skadron Udara 33 Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Jumat (24/1/2025). Kegiatan Kerdirgantaraan bertujuan untuk memperkenalkan dunia kedirgantaraan kepada generasi para siswa sekaligus menumbuhkan rasa cinta terhadap tanah …
Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Doa Bersama Jelang HUT Koopsudnas
Makassar – Lanud Sultan Hasanuddin menggelar doa bersama jelang peringatan Hari Ulang Tahun ke-3 Komando Operasi Udara Nasional (Koopsudnas), yang dilaksanakan dibeberapa tempat ibadah yang berada di komplek Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Kamis (23/1/2025). Pelaksanaan doa bersama diikuti oleh seluruh personel Lanud Sultan Hasanuddin, baik militer maupun Pegawai Negeri Sipil (PNS), dengan tujuan memohon keberkahan …
Lanud Sultan Hasanuddin Dukung Jungar Prajurit Wing Komando II Kopasgat
Makassar – Lanud Sultan Hasanuddin mendukung pelaksanaan latihan Terjun Penyegaran (Jungar) Prajurit Wing Komando II Pasukan Gerak Cepat (Kopasgat), dengan Droping Zone di Runway 13-31 Lanud Sultan Hasanuddin, Makassar, Kamis (23/1/2025). Penerjunan prajurit Kopasgat menggunakan Pesawat Herkules C-130 Skadron Udara 33 Lanud Sultan Hasanuddin dengan Captain Pilot Kolonel Pnb Ari Susiono, S.E., yang sehari-hari menjabat …
Tingkatkan Kemampuan dan Kesiapsiagaan Operasi, Lanud Sultan Hasanuddin Gelar Latihan Terbang Malam Libatkan Jet Tempur Sukhoi SU-30 MK2, Pesawat Boeing 737-200 dan Hercules C-130H
Makassar – Dalam rangka meningkatkan kemampuan dan kesiapsiagaan operasi, Lanud Sultan Hasanuddin menggelar latihan terbang malam yang melibatkan tiga jenis pesawat TNI AU mulai dari jet tempur Sukhoi SU-30 MK2, pesawat Boeing 737-200, dan pesawat angkut Hercules C-130H. Latihan ini berlangsung selama tujuh hari dengan mengutamakan profesionalisme dan keselamatan, bertempat di Lanud Sultan Hasanuddin, Maros, …