1704244424543

 

screenshot 20240103 090244 1
Katabaru, Kalsel – Cakrabhayangkaranews.com (CBN) –Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kotabaru, Kalimantan Selatan (Kalsel), gelar Sosialisasi Inovasi Daerah. Narasumber Badan Riset dan Iovasi Daerah (Brida) Provinsi Kalsel, sengaja dihadirkan untuk memberikan paparan terkait dengan Sosialisasi Inovasi yang berlangsung di Ball Room Hotel Grand Surya Kotabaru, Rabu (13/12/2023).

Tujuannya, untuk memotivasi Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) sehingga dapat meningkatkan inovasi dalam pelayanan masyarakat.

Hadir pada acara Inovasi, selain Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan pada Sekretariat Daerah (Setda) Kotabaru, juga dihadiri oleh Kepala SKPD lingkup Pemda Kotabaru.

Bupati Kotabaru, H. Sayed Jafar Alyderus, SH. menyampaikan kata sambutan yang dibacakan oleh Asisten Setda Kabupaten Kotabaru, Drs.H.Murdianto, M.Si diungkapkannya, Inovasi adalah memiliki peranan Penting dalam menciptakan masyarakat yang lebih maju dan sejahtera, melalui Inovasi Pemerintah Daerah. “Memberikan pelayanan yang kebih efiktif dan efesien untuk memnuhi kebutuhan masyarakat dengan baik.” Jelasnya.

Lanjut Drs. H. Murdianto, dalam konteks ini gagasan Adaptasi, Modifikasi, Inovasi pelayanan yang diberikan Pemerintah daerah merupakan yang sangat penting,” ungkapnya.

screenshot 20240103 090248 1
Kepala Bappeda Kotabaru Ir. Rurien Sriharjati, MM menjelaskan Pasal 388 ayat 9 dan 11 menyatakan, Pemerintah Pusat berikan Pelayanan terhadap Inovasi yang dilaksanakan Pemerintah Daerah. “Pemerintah Pusat akan memberikan penghargaan atau insentif kepada Pemerintah Daerah yang berhasil melaksanakan Inovasi,” ucap Kepala Bappeda Kotabaru.

Ir. Rurien Kepala Bappeda Kotabaru melanjutkan, “Ada beberapa kategori penilaian dan Inovasi Daerah melalui Supervisi secara periodik dan berkelanjutan. Tujuannya, memonivasi dan meningkatkan Inovasi dalam pelayanan terhadap masyarakat sesuai dengan Kategori. “Adalah, Kategori Inovasi, dan memonivasi perangkat Daerah, kurangnya Inovasi dan tidak Inovasi,” jelas Kepala Bappeda Kotabaru.

Dijelaskannya lagi, kegiatan Sosialisasi dan Inovasi daerah ini diisi oleh narasumber dari Kepala Brida Provinsi Kalimantan Selatan, DR. H.M. Amin, MT., sekaligus berkesempatan membuka dialog dengan peserta,” tutup Kepala Bappeda.* syf

Share :